Pages

Senin, 21 Mei 2012

penjelasan program dalam java

Penjelasan program:
1.    Import java.awt.*.;
Merupakan perintah untuk menampilkan tampilan Objek layar yaitu objek uang secara visual akan tampak di layar sebuah  window. Java menyediakan dua class untuk membentuk sebuah window, yaitu Frame dan
JFrame.
2.    Frame jendela = new Frame ()
Merupakan perintah untuk menampilkan jendela java yang berisi minimize, close, dan resize
3.    Jendela.setVisible(true);
Merupakan perintah untuk menampilkan frame java.
4.    Jendela.setlocation(200,300);
Merupakan perintah untuk menampilkan jendela  java dengan ukuran panjang 200, dan tinggi 300
5.    setSize(500,300);
Merupakan perintah untuk menampilkan frame java dengan ukuran 500, 300
6.    extends Frame
Agar tombol close yang ad di frame bisa berfungsi
7.    import javax.swing.*;
Merupakan perintah untuk mengfungsikan objek close yang ada pada JFrame
8.    super (“Contoh Jframe3”);
Untuk menampilkan kalimat yang inginkan dengan meletakkan di dalam kurung.
9.    setDefaultCloseOperation (JFrame.EXIT_ON_CLOSE);
merupakan DefaultCloseOperation yaitu apabila frame di close maka akan ada perintah press any key to kontinue. . .
10.   setResizable(false);
Untuk mematikan fungsi Jframe yang tidak bisa diresize
11.  setUndecorated(true);
        getRootPane().setWindowDecorationStyle(JRootPane.FRAME); 
Abila digabung langsung perintah diatas maka akan muncul hanya tampilan windows
12.  setUndecorated(true);
Digunakan untuk menampilkan java dan windows sekaligus





Tidak ada komentar:

Posting Komentar